Penertiban Prokes Dalam Menekan Angka Penyebaran Covid-19 Dan Tetap Menjaga Kebersihan

oleh -142.579 views

Agam I Realitas – Babinsa Koramil 06/Baso Kodim 0304/Agam kembali melakukan pencegahan terhadap penyebaran wabah virus covid-19

Upaya tersebut dilaksanakannya penertiban protokol kesehatan (prokes) guna menyisir ke beberapa tempat sasaran di wilayah binaannya yakni Kecamatan Baso Kabupaten Agam pada Rabu (03/02/2021).

Mencegah itu lebih baik dari pada mengobati agar tidak sampai timbul peristiwa penyesalan, Begitu pula dengan virus corona (Covid-19) yang saat ini juga dalam proses pencegahan oleh berbagai pihak.

BACA JUGA :   Penjelasan Astronom Terkait Gerhana Matahari Menjelang Lebaran

“Jika dalam penertiban protokol kesehatan ini kita dapati gerombolan di sepanjang jalan Malioboro langsung kita himbau dan diberi pengertian” Terang Babinsa.

BACA JUGA :   Setelah Dilaporkan Oleh YARA Langsa: Palsukan Dokumen Nasabah, Oknum Pegawai BSI Ditangkap Polres Aceh Timur

“Kami mengajak masyarakat, untuk menerapkan physical distancing, yaitu untuk menjaga jarak antara satu sama lain, terus menjaga kebersihan, dan apabila mengalami gejala badan kurang sehat dapat segera memeriksa kesehatan,” imbuhnya. *(mirza)